Kamis, 12 September 2013

Belajar Menggambar Kodok Untuk Anak

Kodok alias katak merupakan hewan kecil yang hidup di air. Binatang ini sebenarnya termasuk kedalam kelompok ampibi karena bisa hidup di air dan juga bisa hidup di darat. Ada beberapa jenis spesis kodok dan warnanya juga bermacam-macam, ada yang berwarna hijau dan ada pula yang berwarna coklat muda, dsb. Kodok berkembang biak dengan cara bertelur, kemudian telur menetas menjadi kecubung (anak kodok) yang hidupnya selalu di air, setelah itu kecubung akan tumbuh menjadi kodok dewasa yang ampbian. Ketika musim hujan suara kodok akan terdengar nyaring bersaut-sautan. Suara kodok yang terdengar nyaring ini sebenarnya juga merupakan alat komunikasi antara satu kodok dengan yang lainnya. Jika adik-adik ingin melihat kodok bisa datang ke sawah atau ke rawa-rawa karena ditempat-tempat itulah biasanya kodok hidup.

Lalu bagaimana cara menggambar kodok ? Mau cara gambar yang susah atau yang gampang? Kakak yakin pasti adik-adik ingin belajar cara menggambar kodok yang gampang..iya..kan? ok kalau gitu mari adik-adik perhatikan dengan seksama cara menggambar katak di bawah ini.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Belajar Cara Cepat Menggambar Kuda Untuk Anak TK - SD

Bagi adik-adik yang ingin belajar cara mudah menggambar kuda, bisa melihat pelajaran menggambar di bawah ini. Pasti asyik banget.